You are here
Capaian Pembelajaran
CAPAIAN PEMBELAJARAN
Capaian Pembelajaran Lulusan Program Studi
Menguasai kebijakan pendidikan bahasa dan sastra Indonesia, teori-teoripendidikan dan pengembangan pembelajaran bahasa dan sastra Indonesia, serta filsafat ilmu dan melalui internalisasi etika akademik mampu mengembangkan teori pendidikan bahasa dan sastra |
Menguasai metodologi penelitian dengan pendekatan multi- atau interdisiplin, teori-teori pendidikan serta pengembangan pembelajaran bahasa dan sastra Indonesia dan melalui internalisasi etika akademik mampu melaksanakan penelitian dengan menerapkan pendekatan inter- atau multidisipliner bidangpendidikan bahasa dan sastra Indonesia |
Menguasai metodologi penelitian dengan pendekatan multi- atau interdisiplin serta teori-teoripendidikan dan pengembangan pembelajaran bahasa dan sastra Indonesia dan melalui internalisasi etika akademik mampu menggunakannya secara bertanggung jawab untuk kepentingan publikasi karya ilmiah bidang pendidikan bahasa dan sastra Indonesia pada jurnal nasional terakreditasi atau internasional |
Menguasai teori-teori pendidikan bahasa dan sastra Indonesia serta teori pengembangan pembelajaran bahasa dan sastra Indonesia dan melalui internalisasi etika akademik, nilai religiusitas, norma hukum, semangat nasionalisme, prinsip kerja sama, dan semangat kepedulian mampu mengembangkan wirausaha bidang bahasa, sastra, dan pendidikan |
Information Systems
Contact us
Copyright © 2024,